Indikator Kesejahteraan Rakyat Provinsi Sumatera Selatan 2024 - Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Selatan

Whatsapp Pelayanan Jika Ada Gangguan 0813-3378-3485

Kami berkomitmen memberikan Pelayanan Prima sesuai Standar Pelayanan.

Selamat datang di website Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Selatan

Indikator Kesejahteraan Rakyat Provinsi Sumatera Selatan 2024

Nomor Katalog : 4102004.16
Nomor Publikasi : 16000.24052
ISSN/ISBN : 2503-4111
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 29 November 2024
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 5.94 MB

Abstraksi

Indikator Kesejahteraan Rakyat Provinsi Sumatera Selatan 2024 merupakan publikasi tahunan Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sumatera Selatan yang menyajikan tingkat perkembangan kesejahteraan rakyat Sumatera Selatan antar waktu dan perbandingannya antar provinsi maupun antar daerah (kabupaten dan kota). Data yang digunakan bersumber dari BPS dan beberapa kementrian/lembaga/ dinas/instansi terkait tema yang disajikan. Data BPS bersumber dari hasil Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas), Survei Angkatan Kerja Nasional (Sakernas), Sensus, dan Proyeksi Penduduk Kabupaten/Kota Provinsi Sumatera Selatan 2020- 2035.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera SelatanJl. Kapten Anwar Sastro No 1694 Palembang

Sumatera Selatan 30129 Telp (0711) 351665

318456

Email : bps1600@bps.go.id. 

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik